PARBOABOA, Siantar – Memasuki awal November 2021, PT Pertamina (persero) yang merupakan anak usaha BUMN membawa kabar bahagia bagi yang sedang mencari pekerjaan.
Pertamina membuka pendaftaran recruitment melalui program Experienced Hire mulai tanggal 5 hingga 10 November 2021. Hal itu diumumkan Pertamina Group dalam laman Instagramnya @pertaminacareer pada Jumat (5/11).
"Saatnya giliranmu menjadi bagian garda terdepan pahlawan energi kebanggan Indonesia. Experienced Hire (PWT) @kilangpertaminainternasional telah dibuka. Segera menuju recruitment.pertamina.com. Ingat ya, selalu waspada jangan sampai tergoda berbagai modus penipuan," keterangan tertulis dari Pertamina.
Akan ada puluhan lowongan kerja yang tersedia di recruitment Pertamina. Bagi yang tertarik, kamu dapat melakukan registrasi loker Pertamina 2021 ini melalui website resmi pertamina yaitu https://recruitment.pertamina.com.
Pertamina Group menyediakan 32 lowongan kerja yang dapat dip[ilih sesuai kemampuan kamu. Dengan demikian, hal ini merupakan kesempatan bagus bagi kamu yang ingin berkarier di Pertamina maupun anak usahanya.
Setiap lowongan kerja yang tersedia di situs recruitment Pertamina memiliki syarat berbeda-beda. Meski demikian, lowongan kerja Pertamina ini memiliki kesamaan, yakni hanya untuk pekerja waktu tertentu (PWT).
Rekrutmen Pertamina ini diperuntukkan bagi putra putri terbaik bangsa yang memiliki latar belakang pendidikan dan berbagai pengalaman. Peminat recruitment Pertamina akan bekerja di PT Kilang Pertamina Internasional.
Lowongan kerja yang disediakan oleh Pertamina Group:
1. Recruitment Pertamina untuk posisi Jr Engineer Project Management (Jakarta)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia.
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan.
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4.
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional.
- Minimal S1/Setara: Teknik, Ekonomi.
2. Recruitment Pertamina untuk posisi Engineer Stationary (Jakarta)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia.
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan.
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4.
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional.
- Minimal S1/Setara: Teknik Mesin.
3. Recruitment Pertamina untuk posisi Jr Engineer Process (Jakarta)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia.
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan.
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4.
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional.
- Minimal S1/Setara: Teknik Kimia.
4. Recruitment Pertamina untuk posisi Sr Officer HSSE (Balongan)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia.
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan.
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4.
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional.
- Minimal S1/Setara: Teknik ( Semua jurusan), Fire & Safety
5. Recruitment Pertamina untuk posisi Engineer Civil (Jakarta)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia.
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan.
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4.
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional.
- Minimal S1/Setara: Teknik Sipil
6. Recruitment Pertamina untuk posisi Engineer Civil (Plaju)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia,
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan,
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4,
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional,
- Minimal S1/Setara: Teknik Sipil
7. Recruitment Pertamina untuk posisi Officer HSSE (Cilacap)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia.
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan.
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4.
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional.
- Minimal S1/Setara: Teknik ( Semua jurusan), Fire & Safety
8. Recruitment Pertamina untuk posisi Sr Engineer Stationary (Cilacap)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia,
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan,
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4,
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional,
- Minimal S1/Setara: Teknik Mesin
9. Recruitment Pertamina untuk posisi Engineer Rotating (Jakarta)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia,
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan,
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4,
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional
- Minimal S1/Setara: Teknik Mesin
10. Recruitment Pertamina untuk posisi Sr Officer HSSE (Tuban)
Persyaratan:
- Berkewarganegaraan Indonesia,
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan,
- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK Min. 2.75 dari skala 4,
- Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional,
- Minimal S1/Setara: Teknik ( Semua jurusan), Fire & Safety
Editor: -